Cara Membuat Halaman Fans Page di Facebook

Cara Membuat Halaman Fans Page di Facebook - Facebook merupakan media sosial terpopuler di dunia. Facebook dapat memudahkan kita berkomunikasi dengan orang lain baik itu yang sudah dikenal maupun yang belum dikenal. Facebook juga dapat digunakan untuk berjualan dan membuat suatu komunitas. Salah satu fitur untuk facebook ialah fanspage facebook. Dengan fanspage atau halaman kita dapat membuat suatu toko dan dapat memperkenalkan suatu tokoh, aktor, dan organisasi tertentu. Maka dari itu Fanspage sangat berguna untuk meningkatkan popularitas. Kali ini kangtips.com akan memberikan tips tentang Cara Membuat Halaman Fans Page di Facebook.


1. Masuk ke Beranda Facebook
2. Lalu klik tombol seperti gambar dibawah ini

Membuat Fanspage FB

3. Lalu akan keluar seperti gambar dibawah ini

Membuat Fanspage FB

4. Pilihlah salah satu sesuai tema halaman yang akan anda buat dan isi identitasnya
5. Setelah itu anda tinggal mengatur foto halaman anda dan sampulnya.
6. Fanspage anda siap dipakai ^_^

Demikianlah tips tentang Cara Membuat Halaman Fans Page di Facebook semoga dengan artikel ini para pembaca blog kangtips.com dapat membuat fanspage di facebook dengan mudah dan benar. Sehingga anda dapat menggunakannya untuk meningkatkan popularitas.
Share this article :
+
Previous
Next Post »
0 Komentar untuk "Cara Membuat Halaman Fans Page di Facebook"
 
Copyright © Kang Tips - All Rights Reserved - DMCA
Design OnlinePlus - Powered by KampungBlogger.Com - Template Kunci Dunia